Selain Bunga Kredit Perhatikan Hal Ini Saat Lakukan Pinjaman

Selain Bunga Kredit Perhatikan Hal Ini Saat Lakukan Pinjaman
Gambar : Pexels.com

Sorotan pertama yang biasanya diperhatikan seseorang saat akan melakukan pinjaman dana adalah bunga kredit. 

Padahal, bukan hanya itu saja yang harus diperhatikan pada saat kamu akan mengajukan pinjaman kredit. 

Ada banyak hal yang harus kamu perhatikan pada saat akan mengajukan pinjaman. 

Hal ini berkaitan dengan keamanan proses pinjaman yang kamu lakukan. Karena saat ini banyak jasa kredit online nakal yang akan menawarkan dengan iming-iming yang menggiurkan.

Untuk itu, sebelum kamu melakukan pinjaman kredit pada sebuah lembaga sebaiknya kamu memperhatikan beberapa hal penting. 

Apa saja hal penting tersebut? Temukan jawabannya di bawah ini.

5 Hal Penting yang Harus Diperhatikan Sebelum Mengajukan Kredit

Untuk bisa mendapatkan kredit yang aman, tentu ada caranya. Kamu harus memperhatikan beberapa hal di bawah ini terkait pinjaman online.

Keamanan Lembaga

Keamanan lembaga keuangan merupakan hal penting yang harus diperhatikan dan tidak boleh sampai kamu lewatkan. Karena, tidak semua jasa pinjaman kredit yang menawarkan pinjaman itu aman.

Pinjaman kredit yang aman akan terdaftar di OJK. Sehingga semua transaksi akan langsung diawasi oleh OJK. Sehingga proses pinjaman dengan bunga kredit yang kamu lakukan lebih aman.

Suku Bunga

Hal kedua yang harus kamu perhatikan saat akan mengajukan kredit ialah suku bunga. Sebaiknya kamu memilih layanan pinjaman online yang menawarkan bunga kredit yang kompetitif.

Jangan cepat tergiur dengan tawaran jasa pinjaman kredit yang menawarkan pinjaman kredit sangat rendah karena itu biasanya hanyalah pemancing nasabah saja agar banyak yang melakukan pinjaman di jasa tersebut.

Syarat dan Ketentuan

Setiap layanan pinjaman pasti akan menyediakan syarat dan ketentuan. Baik itu pinjaman bunga kredit tanpa agunan ataupun dengan agunan. Sebaiknya, kamu perhatikan syarat dan ketentuan dari jasa tersebut dengan baik.

Jangan sampai nanti setelah meminjam, kamu merasa tertipu oleh jasa tersebut karena tidak sesuai ekspektasi yang kamu bayangkan. Padahal, sejak awal kamu yang kurang memperhatikan syarat dan ketentuannya.

Pencairan Dana

Sebelum melakukan peminjaman dana, pastikan kamu juga mengetahui kapan dana tersebut akan cair dan bagaimana prosesnya. Biasanya waktu pencairan dana pada setiap jasa berbeda-beda. Namun rata-rata dibutuhkan waktu sekitar 1x24 jam.

Selektif

Ini merupakan hal mendasar yang harus dilakukan oleh setiap orang pada saat akan melakukan pinjaman dengan bunga kredit di sebuah jasa pinjaman. Meskipun dasar, justru biasanya mereka sering lupa.

Sebagai calon peminjam, sebaiknya kamu selektif dalam memilih jasa mana yang akan kamu pilih. Pertimbangkan setiap hal yang berkaitan dengan pinjaman, mulai dari suku bunga, keamanan transaksi, proses pencairan, syarat ketentuan, dan lain sebagainya.

Dapatkan Pinjaman dengan Bunga Kredit Tanpa Agunan Kompetitif di digibank KTA

Pinjaman dengan bunga kredit tanpa agunan
Sumber : Pexels.com

Kamu sedang membutuhkan pinjaman dana dengan bunga kredit yang tidak akan membuat serangan jantung? digibank KTA datang membawa solusi untuk kamu. DBS Indonesia berkomitmen untuk menghadirkan digibank sebagai digital banking terbaik.

Bukan hanya menawarkan suku bunga pinjaman yang kompetitif, kamu bisa merasakan banyak keuntungan dari digibank KTA ini. Apa saja? ini dia beberapa manfaatnya.

Kemudahan Proses Apply

digibank KTA menawarkan proses apply yang mudah untuk semua nasabahnya. Kamu bisa melakukan pengajuan tanpa ribet melalui Aplikasi digibank by DBS yang bisa kamu download di toko aplikasi smartphone kamu. 

Selain itu, kamu juga bisa mengajukannya langsung melalui link websitenya di go.dbs.com/kta dan ikuti langkah-langkahnya. 

Proses Approval Cepat

Jika jasa pinjaman dengan bunga kredit lainnya rata-rata membutuhkan waktu selama 1x24 jam untuk proses persetujuan, di digibank KTA kamu hanya perlu menunggu sekitar 60 detik saja untuk proses persetujuan pinjaman yang kamu ajukan. 

Bisa Cair hingga 80 Juta

digibank KTA akan memudahkan kamu yang sedang membutuhkan dana pinjaman dengan nominal yang cukup besar. Karena, digibank KTA bisa mencairkan dana pinjaman hingga 80 juta yang akan siap cair dan masuk ke rekening digibank by DBS kamu.

Bunga Kompetitif dan Tenor cicilan panjang

Bunga kredit yang ditawarkan digibank KTA cukup kompetitif yaitu mulai 0,95% per bulan dengan cicilan maksimum hingga 36 bulan. 

Transaksi Aman

Transaksi yang kamu lakukan di digibank KTA tentu saja akan terjamin keamanannya. Karena, digibank KTA sudah terdaftar di OJK. Sehingga kamu tidak perlu meragukan keamanannya.

Cara Pengajuan Pinjaman

Jika kamu tergiur dan ingin merasakan sendiri bagaimana keuntungan pinjaman dana dengan bunga kredit yang ditawarkan oleh digibank, kamu bisa mendaftar dengan cara yang mudah. 

Untuk nasabah baru, kamu bisa mendaftar terlebih dahulu dengan cara seperti di bawah ini.

  • Buka website go.dbs.com/kta. Lalu, isi form data yang tersedia dalam website tersebut sebagai pendaftaran.
  • Tunggu kurang lebih selama 60 detik untuk proses persetujuan pendaftaran yang kamu ajukan.
  • Setelah itu, silahkan download Aplikasi digibank by DBS untuk melanjutkan transaksi.
  • Lakukan verifikasi pendaftaran rekening yang baru saja kamu lakukan.

Kini rekening digibank by DBS kamu telah aktif dan bisa digunakan untuk mencairkan dana pinjaman hingga 80 juta.

Jika kamu merupakan nasabah yang telah terdaftar dan memiliki rekening digibank by DBS, kamu tidak perlu lagi melakukan langkah di atas. 

Untuk proses pengajuan pinjaman dengan bunga kredit, kamu bisa langsung melakukan langkah di bawah ini.

  • Buka Aplikasi digibank by DBS yang ada di smartphone kamu, masuk ke menu utama dan pilih opsi Personal Loan.
  • Kamu akan menemukan tampilan form untuk mengisi data diri. Silahkan isi terlebih dahulu dengan lengkap.
  • Silakan tunggu proses konfirmasi kurang lebih selama 60 detik.
  • Silakan pilih jumlah limit dan tenor yang sesuai dengan kebutuhan kamu.
  • Cek rekening kamu sekarang untuk memastikan dana sudah masuk.

Bagaimana? Cara pengajuan pinjaman bunga kredit di digibank KTA mudah sekali bukan? 

Untuk itu, jika kamu butuh dana pinjaman dengan proses yang cepat dan terjamin keamanannya, ajukan di digibank KTA saja!

Posting Komentar untuk "Selain Bunga Kredit Perhatikan Hal Ini Saat Lakukan Pinjaman"