Asyiknya Gabung di Komunitas Blogger Energy
Ada cerita konyol saat saya baru mau bergabung di komunitas blogger energy. Seperti apa ceritanya? Baca sampai selesai ya.
Catatan kali ini mau bercuap-cuap sedikit tapi banyak mengenai grup yang baru aje ngeprove saya di tanggal 9 Mei 2013 kemarin. Grup apakah itu? Ok pemirsa yang udah tahu jangan berisik yeee *hening sejenak.
Komunitas Blogger Energy atau sering disingkat BE. Yup bener banget (saya jawab ndiri noh), entahlah kalau grup lain, tapi kalau sepengamatan saya BE ini satu-satunya grup blogger di facebook yang approve anggota barunya setiap tanggal 9.
Komunitas Blogger Energy atau sering disingkat BE. Yup bener banget (saya jawab ndiri noh), entahlah kalau grup lain, tapi kalau sepengamatan saya BE ini satu-satunya grup blogger di facebook yang approve anggota barunya setiap tanggal 9.
Sekilas Tentang Komunitas Blogger Energy
Untuk bisa di-approve power ranger pada tanggal 9 pun nggak segampang kamu nyemplung di sungai, gak juga sesulit kamu mendayun sampan di lautan alias susah-susah gampang (bukan gampang-gampang susah).
Nah, ini dia fakta terunik yang selama 5 tahun menjelajahi dumay, baru saya temukan bahwa ternyata ada sebuah grup di situs jejaring sosial (khususnya di facebook, twitter dan blog) memiliki power rangger (hebat kan!)
Jujur saja saya nggak terlalu kesulitan memenuhi syarat-syarat tersebut, berhubung perkenalan saya dengan dunia blpgger udah cukup lama even blog ini sendiri masih terbilang newbie.
Ini loh saya. InI tulisan-tulisan saya *ngarep ada yang baca*
Selama ini saya ngeblog, blog sendiri, saya nulis, nulis sendiri. Temen di blog juga gak punya huaaa menyedihkan banget yah hidup saya.
Sekilas mungkin ada penampakan susah atau agak ribet gitu, pasalnya kalau kamu baru ngirim permintaan join tanggal 10, artinya kamu harus nunggu lagi sampai tanggal 9 bulan berikutnya.
Bukan hanya nunggunya itu lho, masalahnya grup yang saya maksud punya beberapa persyaratan tertentu yang harus kamu penuhi kalau kamu emang bener-bener niat gabung.
Bukan hanya nunggunya itu lho, masalahnya grup yang saya maksud punya beberapa persyaratan tertentu yang harus kamu penuhi kalau kamu emang bener-bener niat gabung.
Antara lain kamu harus punya blog dan blognya kudu bergenre personal trus kamu harus ngisi formulir yang disediain di blog grup tersebut, trus kamu juga harus pasang banner trus, trus apalagi yaa...
Ahaaa iya hampir kelupaan ini juga penting, kamu harus buat artikel bertemakan Salam Sapa Blogger Personal. Udah itu aja gampang, kan?
Ahaaa iya hampir kelupaan ini juga penting, kamu harus buat artikel bertemakan Salam Sapa Blogger Personal. Udah itu aja gampang, kan?
Saya bilang gampang gini bukan tanpa alasan, emang gampang kok - tidak ada penyeleksian asalkan semua persyaratan yang saya sebutin tadi berhasil kamu penuhi maka tinggal tunggu hari-H.
Mengenai apa itu blog, apa itu blgger personal, apa itu banner? nggak perlu yah saya jelesin, yang udah tahu tolong tenang. yang belum tahu silahkan belajar sama eyang google, Ok. Eh tapi saya tadi kayak sebut nama POWER RANGERS deh *ngelirik ke atas
Nah, ini dia fakta terunik yang selama 5 tahun menjelajahi dumay, baru saya temukan bahwa ternyata ada sebuah grup di situs jejaring sosial (khususnya di facebook, twitter dan blog) memiliki power rangger (hebat kan!)
Siapa-siapa saja power ranggers itu dan bagaimana hebohnya bergabung bersama power rangger yang memiliki misi sebagai pembawa energi bagi para blogger personal, silahkan bergabung di Komunitas Blogger Energy.
Waduh catatan saya kali ini kayak lagi promosiin saja, padahal baru juga kenal BE dua bulan lalu, baru juga join di blog BE bulan lalu, dan baru juga di-approve di grup facebook BE kemarin, dan saya udah sok-sok akrab gitu. Mungkin karena saking senengnya ya, karena akhirnya saya bisa gabung di komunitas blogger yang keren ini.
Senangnya lagi, dengan bergabung di BE saya jadi punya temen sesama blogger dari berbagai penjuru di Indonesia. Yang memiliki hobi maybe like me, suka menuangkan pikiran, perasaan, dan hal-hal yang dialami di kehidupan nyata lewat rangkaian tulisan absurd di blog. Lewat blog kami menceritakan kisah kami pada dunia, di sini kami mengukir sejarah hidup kami.
Waduh catatan saya kali ini kayak lagi promosiin saja, padahal baru juga kenal BE dua bulan lalu, baru juga join di blog BE bulan lalu, dan baru juga di-approve di grup facebook BE kemarin, dan saya udah sok-sok akrab gitu. Mungkin karena saking senengnya ya, karena akhirnya saya bisa gabung di komunitas blogger yang keren ini.
Senangnya lagi, dengan bergabung di BE saya jadi punya temen sesama blogger dari berbagai penjuru di Indonesia. Yang memiliki hobi maybe like me, suka menuangkan pikiran, perasaan, dan hal-hal yang dialami di kehidupan nyata lewat rangkaian tulisan absurd di blog. Lewat blog kami menceritakan kisah kami pada dunia, di sini kami mengukir sejarah hidup kami.
Mungkin pula gairah ini muncul karena efek yang saya hirup semenjak dinyatakan sebagai bagian dari The Big Family of Blogger Energy memberi energi yang luar biasa, yah walau saya sempat mengalami hal konyol saat baru mau bergabung di BE.
Cerita Konyol Awal Bergabung di Komunitas Blogger Energy
Jadi begini ceritanya, masih di pekan ini kira-kira hari senin atau hari selasa saya iseng berkunjung ke grup Blogger Energy di facebook.
Cuma kok saya ngerasa ada yang mengganjal? aneh? Apa ya??? Selidik demi selidik astagaaa!!! Pantass aja, serasa mau naik di atas genteng saat menyadari kekonyolan saya.
Saya tahu nama BE sejak bulan Maret dari seorang teman (keluarga BE juga) yang sebelmnya nggak tahu kalau ternyata saya tahu BE dari dia karena emang nggak saya kasih tahu.
Saya tahu nama BE sejak bulan Maret dari seorang teman (keluarga BE juga) yang sebelmnya nggak tahu kalau ternyata saya tahu BE dari dia karena emang nggak saya kasih tahu.
Dan yang bikin saya sempat tersanjung karena komentarnya, dia bilang - nggak penting kamu tahu BE dari siapa yang penting kamu udah gabung.
Selanjutnya di akhir bulan Maret saya berusaha memenuhi semua persyaratan yang diajukan BE, salah satu ketentuan utamanya adalah untuk menjadi gyerz (sebutan untuk anggota BE) harus mempunyai blog bergenre personal.
Selanjutnya di akhir bulan Maret saya berusaha memenuhi semua persyaratan yang diajukan BE, salah satu ketentuan utamanya adalah untuk menjadi gyerz (sebutan untuk anggota BE) harus mempunyai blog bergenre personal.
Jujur saja saya nggak terlalu kesulitan memenuhi syarat-syarat tersebut, berhubung perkenalan saya dengan dunia blpgger udah cukup lama even blog ini sendiri masih terbilang newbie.
Yang penting adalah sedikit pengetahuan dasar saya tentang blog. Cuma yang menjadi sedikit kendala adalah penulisan artikelnya itu lho?
Bukannya saya nggak bisa nulis. Ciri khas utama seorang blogger apalagi blogger personal kan menulis, menulis, dan menulis. Lalu ??? hehehe *cengengesan*
Bukannya saya nggak bisa nulis. Ciri khas utama seorang blogger apalagi blogger personal kan menulis, menulis, dan menulis. Lalu ??? hehehe *cengengesan*
Masalahnya saya kadang masih merasa nggak pede dengan tulisan sendiri. Pantes nggak blog saya ini disejajarin dengan para bloggee yang blognya aduhaii keren-keren euy, tulisannya juga mantap-mantap.
Sementara blog saya, hmmm pantas nggak pantas saya berusaha sekuat tenaga menyngkirkan ketidakpedean saya untuk tampil di depan maya. Well saya harus berani tampil ke depan. Harus.
Ini loh saya. InI tulisan-tulisan saya *ngarep ada yang baca*
Selama ini saya ngeblog, blog sendiri, saya nulis, nulis sendiri. Temen di blog juga gak punya huaaa menyedihkan banget yah hidup saya.
Kemarin-kemarin hidup saya di blog hampa terasa sepi tanpa pengunjung, padahal dalam hati saya pengeeeen TERIAAAK supaya ada yang berkunjung ke sini. Numpang lewat kek, mampir kek atau bersedia baca catatan saya.
Saya pengen ada orang yang tersesat di blog saya trus ninggalin jejak di postingan-pontingan yang ada di blog ini, namun bertahun-tahun, berbulan-bulan, berhari-hari but nope hingga akhirnya saya menemukan BE di ujung pengharapan (ciee)
Yup menjadi seorang blogger ternyata nggak cukup bermodalkan pinter nulis, pinter mendesain blog tapi kita juga butuh sebuah komunitas untuk saling mendukung.
Yup menjadi seorang blogger ternyata nggak cukup bermodalkan pinter nulis, pinter mendesain blog tapi kita juga butuh sebuah komunitas untuk saling mendukung.
Eniwei, Blogger Energy adalah komunitas blogger pertama yang saya kenal. Sayangnya saya sempet negative thinking about BE saat baru mau bergabung.
Saya ngerasa kok BE gak respek banget sama saya, padahal tanggal 9 April itu permintaan join saya di blog BE udah di-approve.
Saya girang banget saat dapat mention dari BE di twitter , juga saat melihat foto saya akhirnya terpampang bersama sederetan followers di blog BE. I think, itu artinya saya udah bergabung dengan komunitas BE.
Sekian hari setelah tanggal 09 itu setiap kali online saya selalu mampir di blog BE, mejeng lama di sana tapi nggak ada orang.
Sekian hari setelah tanggal 09 itu setiap kali online saya selalu mampir di blog BE, mejeng lama di sana tapi nggak ada orang.
Saya heran, kok nggak ada postingan-postingan baru di blog BE, yang tampil di beranda cuma pengumuman penghargaan Award dari bulan ke bulan.
Orang-orangnya pada kemana kok sepi banget blognya? Lama kelamaan saya jadi bete sendiri, katanya saya udah diterima jadi anggota BE tapi yang ada justru saya merasa bukan bagian dari BE.
Blog saya tetep sepi dan saya tetep nggak punya temen di blog. Ngenes sekali. Saya pun beranjak meninggalkan BE dengan jejak sendu.
Hari itu, setelah sekian lama nggak berkunjung, saya iseng mampir di grup facebook BE lalu mulai curiga?
Hari itu, setelah sekian lama nggak berkunjung, saya iseng mampir di grup facebook BE lalu mulai curiga?
Sepertinya memang ada yang mengganjal tapi apa? *mikir ngurass otak* Mata saya kemudian menangkap kalimat di pojok kanan atas “permintaan bergabung”
Astaga OMG. Ya ampuuunn ternyata lo belum bergabung dengan grup BE. Oalaahh, pantesan.
Dan kemarin tanggal 9 Mei 2013 baru ada pemberitahuan, permintaan gabung saya di grup BE udah disetujui sama rangger hitam. Lalu apa yang bisa saya saksikan di grup yang baru bisa saya masuki bulan ini.
Dan kemarin tanggal 9 Mei 2013 baru ada pemberitahuan, permintaan gabung saya di grup BE udah disetujui sama rangger hitam. Lalu apa yang bisa saya saksikan di grup yang baru bisa saya masuki bulan ini.
Sungguh penyambutan luar biasa seketika saya jadi terharu biru pasalnya baru pertama kali saya dapat ucapan selamat bejibun dari para blogger.
Mereka semua pada ramah-ramah lho, nggak ada yang sinis apalagi cuek, buktinya Blog saya pun ikut disamperin, ikut dikomentarin. Malahan ada beberapa dari mereka yang mau mengikuti blog ini. Hiks saya sempat merasa bersalah udah su’udzon sama BE padahal fakta berbicara lain. Maaf yah.
Insya Allah saya bakal merasa betah di BE. Komunitas yang telah mempertemukan saya dengan temen-temen unyu-unyu, keren-keren, gokil-gokil dengan blog-blog mereka yang luar biasa.
Salam,
Insya Allah saya bakal merasa betah di BE. Komunitas yang telah mempertemukan saya dengan temen-temen unyu-unyu, keren-keren, gokil-gokil dengan blog-blog mereka yang luar biasa.
Bagi saya saya menulis bak cahaya yang tak pernah padam dalam jiwa saya. Ia akan senantiasa menyala, meski terkadang meredup namun cahaya itu takan pernah padam. Ia hanya butuh setetes bensin atau sepercik minyak agarnya nyalanya tetap membahana dan dengan bergabungnya saya di BE semoga cahaya itu tak pernah meredup.
18 komentar untuk "Asyiknya Gabung di Komunitas Blogger Energy"
Semoga kita betah di BE :)
Ditunggu followbacknya loh hahaha :))
Ok Enda
moga moga betah ya dengan BE yang isinya macan, singa, harimau dan kalajengking -____-
salam kenal yaaaa
ya BE ya gitu deh, mulai aktif aja di grup
welcome yaaaa :) :)
selamat bergabung :)
Hahahaha pantesan aja ..
Eh tapi gue dulu sering liat elo komentar di banyak blog temen, tapi tiap kali gue buka profil elo, gak ada link blognya..
Gue jadi gak bisa ke tempat elo..
Dilengkapi dulu gih profil G+ nya..
harus betah donk :p
semoga bisa terus bisa sama2 bangun BE :D
Cara penyampaian kak zhie itu loh keliatan bgt polosnya :D
Terima kasih telah berkunjung dan meninggalkan jejak di Kamar Kenangan @siskadwyta. Mudah-mudahan postingan saya bisa bermanfaat dan menginspirasi kamu :)
Note :
Maaf komen yang brokenlink akan saya hapus jadi pastikan komentar kamu tidak meninggalkan brokenlink ya.